Sepuluh Kuliner Khas Sulawesi Utara dengan Cita Rasa yang Menggugah Selera dan Begitu Terpopuler

- 17 Juni 2023, 18:40 WIB
Bubur manado atau Tinutuan
Bubur manado atau Tinutuan /

KLIKLUBUKLINGGAU.com-Berkunjung ke Sulawesi Utara (Sulut) tidak lengkap rasanya jika belum mencicipi makanan khas Provinsi yang terletak diujung Utara Pulau Sulawesi ini.

Ada beragam kuliner di Daerah ini dengan cita rasa yang menggugah selera. Manado merupakan Ibukota Provinsi Sulawesi Utara yang terkenal dan terpopuler.

Dengan masakan tinutuan atau bubur Manado. Selain itu, masih banyak kuliner dari Daerah ini yang terpopuler diolah dengan berbagai cara.

Baca Juga: Relawan Terus Berdatangan Beri Dukungan, Laskar Prabowo 08 Deklarasi Prabowo Subianto Sebagai Capres 2024

Berikut sepuluh kuliner khas Sulawesi Utara yang terpopuler :

1. Tinutuan

Tinutuan juga populer dengan sebutan bubur Manado. Makanan ini dibuat dari campuran labu, singkong, dan beras.

Tambahan sayur yang diberikan membuat kuliner ini semakin lezat. Adapun jenis sayur yang biasa digunakan adalah jagung, kangkung, kemangi, bayam dan lainnya sesuai selera.

Bagi wisatawan yang ingin menikmati kuliner ini bisa berkunjung ke Jalan Wakeke, Kota Manado. Jalan tersebut sudah disulap sebagai pusat pedagang tinutuan atau bubur Manado.

Baca Juga: Rumor Kaesang Maju Pilkada Depok Makin Santer, Jokowi Serahkan ke Kaesang Jika Ingin Maju Pilkada Depok 2024

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Makan Enak Bos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah