Bolehkan Berbohong demi Kebaikan dalam Islam? Simak Berikut Ini

- 26 Juni 2023, 17:40 WIB
Ilustrasi berbohong.11 Ciri Fisik Seseorang Sedang Berbohong, Kamu Wajib Tahu agar Tak Tertipu
Ilustrasi berbohong.11 Ciri Fisik Seseorang Sedang Berbohong, Kamu Wajib Tahu agar Tak Tertipu /Schwerdhoefer/pixabay

Namun, ada tiga kebohongan yang dikecualikan, yaitu ketika dalam peperangan, ketika bertindak sebagai juru damai, dan kebohongan suami untuk menyenangkan istrinya.

Rasulullah SAW bersabda :

“Kebohongan diperbolehkan dalam tiga hal, laki-laki yang berbohong dalam peperangan, mendamaikan di antara yang bertikai, dan laki-laki yang berbohong kepada istrinya untuk membuatnya ridha.”

Baca Juga: Hidangan Para Raja Zaman Dahulu! Berikut ini Tujuh Wisata Kuliner Terpopuler Khas Makassar yang Wajib Dicoba

1. Berbohong dalam Peperangan

Mengutip jurnal Berdusta dalam Tinjauan Hadis tulisan Rukman Abdul Rahman Said, berbohong dalam peperangan dibolehkan karena termasuk dalam siasat berperang.

Berbohong dilakukan sebagai taktik untuk mengalahkan musuh atau demi meraih kemenangan yang diharapkan.

2. Berbohong Saat Melakukan Perdamaian

Dalam banyak kasus, seseorang yang telanjur bermusuhan dengan orang lain akan saling menyimpan rasa dendam yang sulit dihilangkan.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Anak dan Ibu di Bukittinggi Sumbar Inses! Berawal dari Bersenggolan di Dapur

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Ceramah 1 Menit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah